Cari Tahu Apa Saja Hp Oppo yang Mirip iPhone Terbaru

Cari Tahu Apa Saja Hp Oppo yang Mirip iPhone Terbaru

Ada banyak pilihan hp Oppo yang mirip iPhone. Tentu tidak ada salahnya membeli ponsel Android tersebut mengingat harganya jauh lebih terjangkau untuk semua kalangan. Terlebih hp ini juga menawarkan spesifikasi yang tidak kalah menarik untuk digunakan.

Hp Oppo yang Mirip iPhone

Cari Tahu Apa Saja Hp Oppo yang Mirip iPhone Terbaru

Saat Anda keberatan dengan harga iPhone saat ingin membelinya, maka hp Oppo bisa jadi solusi terbaik dengan bentuk yang cukup mirip. Oleh sebab itu, tidak perlu menunda-nunda lagi apabila ingin mendapatkan hp terbaru. Di bawah ini rekomendasinya:

Oppo Find X3 Pro

Hp ini merupakan pilihan tepat apabila Anda menginginkan ponsel yang mirip dengan iPhone 13 Pro Max. Terlebih, perangkat tersebut sudah hadir dengan tampilan layar beresolusi besar. Yaitu dengan teknologi AMOLED. Untuk kapasitas baterainya juga mumpuni yakni 4.500 mAh.

Oppo tipe ini juga sudah lengkap dengan 4 kamera belakang. Masing-masingnya yaitu 50 MP + 50 MP + 13 MP +13 MP. Sedangkan untuk kamera depannya sendiri sekitar 32 MP. Tentu bisa jadi pilihan menarik tanpa perlu khawatir mengeluarkan banyak biaya.

Oppo A78 5G

Pilihan lainnya yang bisa Anda beli adalah Oppo A78 5G. Perangkat ini termasuk baru saja rilis di tahun 2023 serta cukup mirip dengan iPhone XS Max. Tersedia dua kamera berbentuk boba sehingga cukup memiliki perbedaan tersendiri.

Akan tetapi, tentu saja desainnya tidak kalah menarik. Tersedia warna-warna pastel yang kekinian bisa Anda jadikan pilihan. Tentu saja tampilan tersebut tidak kalah bagus dan cantik dari iPhone. Tidak heran jika cocok menjadi solusi terbaik saat ingin membeli ponsel.

Oppo A96

Anda juga bisa memilih hp Oppo A96 jika ingin memiliki hp yang mirip dengan iPhone. Hp ini menyediakan spesifikasi terbaik sehingga tidak akan menyesal saat membelinya. Tersedia RAM sebesar 8 GB dengan resolusi kamera utama hingga 50 MP. 

Perangkat ini juga sudah dibekali dengan baterai jumbo. Adapun kapasitasnya sudah mencapai 5.000 mAh serta dukungan fast charging. Terdapat pula fitur terbaru lainnya yaitu AI night charge protection yang memungkinkan perangkat tersebut tidak berlebihan saat di charge. Untuk artikel seputar hp lainnya cek di https://merkhp.com.

Jadi hp Oppo yang mirip iPhone mana yang akan Anda jadikan pilihan. Tentu semuanya memiliki spesifikasi menarik sehingga jangan sampai melewatkannya. Terlebih soal harganya juga jauh lebih terjangkau sehingga lebih menghemat pengeluaran.